Konten

Cara Mudah Menghafal Alfabet

img

Cara Mudah Menghafal Alfabet

Mengahafal huruf adalah salah satu dasar keterampilan yang perlu dikuasai anak. Keterampilan ini merupakan langkah awal yang perlu dikuasai anak untuk menguasai kemampuan membaca, meningkatkan keterampilan berbahasa, meningkatkan kemampuan kognitif. Beberapa macam aktivitas yang bisa diaplikasikan kepada anak, anatara lain:

1. Bernyanyi
2. Menonton Video Animasi Belajar Huruf
3. Belajar dengan Video "Belajar Huruf dan Benda"
4. Mengajak Si Kecil Membaca Buku dengan Banyak Gambar
5. Mewarnai dan Menebalkan Huruf
6. Gunakan Media Flash Card
7. Membuat Craft Berbentuk Tulisan Nama Anak